Masih ada sisa karton dari kegiatan-kegiatan lalu. Hhm…buat buku karton lagi ah. Kali ini tentang rasi bintang.
Cara membuat buku kartonnya masih sama seperti di artikel DIY Buku Karton Tata Surya ,yang berganti gambar-gambar di dalamnya,dan ukuran bukunya yang saya perkecil menjadi 10cm x 10 cm
Kali ini saya menggambar sendiri semua gambar rasi bintangnya. Saya nyontek dari google untuk pola rasinya. Saya gambar dengan pulpen berwarna perak di atas kertas berwarna hitam.
Setelah semua polanya tergambar,saya tempelkan pada buku kartonnya. Lalu Arel saya beri tugas menempelkan stiker bintang pada tiap titik pada pola rasi bintang.
Tara….ini hasilnya. Sst….bisa nyala dalam gelap lho. Karena stikernya glow in the dark. Oh…I just love thid project.
Can you the Orion? 😊